Pelatihan Pengendalian Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) dan Asma Kota Banjar
Nov
28
Category
COURSE
Terakreditasi Kemenkes
28 Nov, 2023 07:30 - 01 Dec, 2023 17:00
Sukajadi Hotel
Description
Penyakit paru obstruktif kronis atau sering disingkat PPOK adalah istilah yang digunakan untuk sejumlah penyakit yang menyerang paru-paru untuk jangka panjang. Penyakit ini menghalangi aliran udara dari dalam paru-paru sehingga pengidap akan mengalami kesulitan dalam bernafas. PPOK umumnya merupakan kombinasi dari dua penyakit pernafasan, yaitu bronkitis dan emfisema. Bronkitis adalah Infeksi pada saluran udara menuju paru-paru yang menyebabkan pembengkakan dinding bronkus dan produksi cairan di saluran udara berlebihan. Emfisema adalah Kondisi rusaknya kantung-kantung udara pada paru-paru yang terjadi secara bertahap.