ACLS 10 - 12 Maret 2023
Mar
10
Category
COURSE
Cardiology
10 Mar, 2023 16:38 - 12 Mar, 2023 16:38
Hari ke- 1 Online Daring Zoom, Hari ke 2 & 3 Offline atau tatap muka di Hotel Zest, sukajadi bandung
Description
Menurut WHO, pada tahun 2008 di dunia terdapat 17,3 juta jiwa meninggal akibat penyakit kardiovaskular. Di Indonesia sendiri, data tahun 2010, 30% kematian disebabkan oleh penyakit kardiovaskular. Oleh karena tingginya angka kejadian dan kematian akibat penyakit kardiovaskular, setiap tenaga kesehatan mempunyai kewajiban untuk mengembangkan keterampilannya dalam kegawatdaruratan kardiovaskular dalam hal ini Advanced Cardiac Life Support (ACLS) untuk memperoleh pengetahuan, keterampilam dan sertifikasi penanganan kasus-kasus kegawatdaruratan kardiovaskular.